Contoh Surat Izin Orang Tua untuk Mengikuti Kegiatan Pramuka, Terlengkap
Sunday, 23 April 2017
Edit
Contoh surat izin pramuka yang kami bagikan dalam postingan ini yaitu surat izin untuk mengikuti kegiatan pramuka, diantaranya:
Demikian contoh surat izin pramuka paling lengkap yang dapat ditulis pada postingan ini.
Semoga bermanfaat.
Salam pramuka... Berbagai Sumber
- Izin menjadi anggota pramuka
- Izin mengikuti kegiatan perkemahan/camping
- Izin mengikuti kegiatan penjelajahan
- Izin mengikuti kegiatan pelantikan
- Izin mengikuti kegiatan LBB.
Satu persatu contohnya bisa dilihat di bawah.
#1 Surat izin/persetujuan orang tua untuk menjadi anggota pramuka
Formatnya:
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : ................
Alamat : ................
No. Hp : ................
Merupakan orang tua dari :
Nama : .............
Kelas : ..............
Dengan ini mengizinkan / tidak mengizinkan anak saya untuk menjadi anggota pramuka (penggalang / penegak) di SMP/SMA ...........................
Demikian surat ini dibuat dengan sebenar-benarnya.
Garut, tanggal, bulan, tahun
Hormat Saya,
(Nama Orang tua)
#2 Surat Izin dari Orang Tua untuk Mengikuti Perkemahan Pramuka
Formatnya:
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : ................
Alamat : ................
No. Hp : ................
Merupakan orang tua dari :
Nama : .............
Kelas : ..............
Dengan ini mengizinkan / tidak mengizinkan anak saya untuk mengikuti kegiatan camping/perkemahan pramuka yang bertempat di ...........................
Demikian surat ini dibuat dengan sebenar-benarnya.
Garut, tanggal, bulan, tahun
Hormat Saya,
(Nama Orang tua)
#3 Surat Izin dari Orang Tua untuk Mengikuti Penjelajahan Pramuka
Formatnya:
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : ................
Alamat : ................
No. Hp : ................
Merupakan orang tua dari :
Nama : .............
Kelas : ..............
Dengan ini mengizinkan / tidak mengizinkan anak saya untuk mengikuti kegiatan penjelajahan pramuka yang diselenggarakan oleh pengurus pramuka ..............
Demikian surat ini dibuat dengan sebenar-benarnya.
Garut, tanggal, bulan, tahun
Hormat Saya,
(Nama Orang tua)
#4 Surat Izin dari Orang Tua untuk Mengikuti Kegiatan Pelantikan Anggota & Pengurus Pramuka
Formatnya:
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : ................
Alamat : ................
No. Hp : ................
Merupakan orang tua dari :
Nama : .............
Kelas : ..............
Dengan ini mengizinkan / tidak mengizinkan anak saya untuk mengikuti kegiatan pelantikan pramuka penggalang / penegak yang diselenggarakan oleh pengurus pramuka ..............
Demikian surat ini dibuat dengan sebenar-benarnya.
Garut, tanggal, bulan, tahun
Hormat Saya,
(Nama Orang tua)
#5 Surat Izin dari Orang Tua untuk Mengikuti Kegiatan LBB (Lomba Baris Berbaris)
Formatnya:
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : ................
Alamat : ................
No. Hp : ................
Merupakan orang tua dari :
Nama : .............
Kelas : ..............
Dengan ini mengizinkan / tidak mengizinkan anak saya untuk mengikuti kegiatan lomba baris berbaris pramuka antar kecamatan / kabupaten / provinsi / nasional yang diselenggarakan di ..............
Demikian surat ini dibuat dengan sebenar-benarnya.
Garut, tanggal, bulan, tahun
Hormat Saya,
(Nama Orang tua).
Demikian contoh surat izin pramuka paling lengkap yang dapat ditulis pada postingan ini.
Semoga bermanfaat.
Salam pramuka... Berbagai Sumber