Soal UAS Budi Pekerti Kelas XI SMA Materi Rasa Malu - foldersoal.com
Saturday, 14 June 2014
Edit
1. Apakah pengertian malu?
a. Suatu perasaan tinggi hati
b. Suatu perasaan rendah diri ketika dihadapkan pada situasi yang beda
c. Suatu perasaan marah
d. Suatu perasaan rendah hati dalam keadaan yang berbeda
e. Suatu perasaan ragu
2. Apa yang akan kamu lakukan jika kamu mengalami perasaan malu yang bersifat negatif sehingga kamu dapat bangkit kembali?
a. Terus-menerus menangis setiap hari
b. Tidak berani keluar rumah
c. Bunuh diri
d. Pergi dari lingkungan
e. Mengintrospeksi diri dan berani melangkah dengan penuh semangat
3. Malu merupakan perasaan yang wajar. Perasaan malu secara umum disebabkan oleh 2 hal, yaitu ...
a. Timbul dari diri sendiri, timbul dari lingkungan
b. Timbul dari orang lain, timbul dari sekolah
c. Timbul dari orang tua, timbul dari teman
d. Timbul dari hati yang bahagia, timbul dari hati yang murung
e. Timbul dari sesama, timbul dari tingkah laku
4. Perasaan malu berakibat negatif bagi anak, misalnya ...
a. Anak menjadi berani c. Anak suka menghakimi e. Anak suka membolos
b. Anak suka berbohong d. Anak takut salah
5. Malu biasanya timbul dari pengalaman pada masa lalu yang tidak diinginkan, misalnya :
a. Saat kecil diejek terus c. Saat kecil rajin e. Saat kecil suka berbohong
b. Saat kecil nakal d. Saat kecil suka membolos
6. Apa yang dapat dijadikan modal untuk mengatasi perasaan malu yang ada dalam pergaulan sehari-hari kita?
a. Menutup-nutupi kekurangan
b. Kesadaran menerima diri apa adanya
c. Bersikap cuek
d. Menjadi orang lain
e. Pesimis
7. Dino adalah seorang anak yang paling populer di sekolahnya. Namun ia adalah anak yang sangat nakal. Suatu hari saat ia sedang menaiki sepeda motornya dengan laju yang cepat, ia menabrak pembatas jalan dan terjatuh. Karena kecelakaan itu satu kaki Dino harus diamputasi, hal ini menyebabkan Dino sedih dan sangat malu akan keadaan fisiknya itu. Apa yang sebaiknya Dino lakukan?
a. Keluar dari sekolahnya c. Menyalahkan Tuhan e. Menjadi pendiam
b. Tidak mau bergaul d. Menerima diri apa adanya
8. Bagaimana agar saat berkenalan dengan teman baru kita tidak malu?
a. Berjabat tangan dulu
b. Memberi salam, kemudian menyebutkan nama
c. Beteriak kepadanya dengan keras
d. A dan B benar
e. Semua jawaban benar
9. Bagaimana cara kita menghindari rasa malu?
a. Menghindari sikap apatis
b. Berbuat baik kepada orang lain
c. Berusaha untuk bersikap aktif dan sewajarnya
d. Tidak menatap mata lawan bicara
e. Diam saja
10. Berikut ini adalah beberapa cara untuk mengurangi rasa malu, kecuali ...
a. Menghindari keinginan menjadi perfectionist
b. Belajarlah berbincang-bincang dengan orang lain
c. Mengamati orang yang sukses
d. Mabuk-mabukan agar merasa PD
e. Belajar menerima dan menyukai diri sendiri
Berbagai Sumber
a. Suatu perasaan tinggi hati
b. Suatu perasaan rendah diri ketika dihadapkan pada situasi yang beda
c. Suatu perasaan marah
d. Suatu perasaan rendah hati dalam keadaan yang berbeda
e. Suatu perasaan ragu
2. Apa yang akan kamu lakukan jika kamu mengalami perasaan malu yang bersifat negatif sehingga kamu dapat bangkit kembali?
a. Terus-menerus menangis setiap hari
b. Tidak berani keluar rumah
c. Bunuh diri
d. Pergi dari lingkungan
e. Mengintrospeksi diri dan berani melangkah dengan penuh semangat
3. Malu merupakan perasaan yang wajar. Perasaan malu secara umum disebabkan oleh 2 hal, yaitu ...
a. Timbul dari diri sendiri, timbul dari lingkungan
b. Timbul dari orang lain, timbul dari sekolah
c. Timbul dari orang tua, timbul dari teman
d. Timbul dari hati yang bahagia, timbul dari hati yang murung
e. Timbul dari sesama, timbul dari tingkah laku
4. Perasaan malu berakibat negatif bagi anak, misalnya ...
a. Anak menjadi berani c. Anak suka menghakimi e. Anak suka membolos
b. Anak suka berbohong d. Anak takut salah
5. Malu biasanya timbul dari pengalaman pada masa lalu yang tidak diinginkan, misalnya :
a. Saat kecil diejek terus c. Saat kecil rajin e. Saat kecil suka berbohong
b. Saat kecil nakal d. Saat kecil suka membolos
6. Apa yang dapat dijadikan modal untuk mengatasi perasaan malu yang ada dalam pergaulan sehari-hari kita?
a. Menutup-nutupi kekurangan
b. Kesadaran menerima diri apa adanya
c. Bersikap cuek
d. Menjadi orang lain
e. Pesimis
7. Dino adalah seorang anak yang paling populer di sekolahnya. Namun ia adalah anak yang sangat nakal. Suatu hari saat ia sedang menaiki sepeda motornya dengan laju yang cepat, ia menabrak pembatas jalan dan terjatuh. Karena kecelakaan itu satu kaki Dino harus diamputasi, hal ini menyebabkan Dino sedih dan sangat malu akan keadaan fisiknya itu. Apa yang sebaiknya Dino lakukan?
a. Keluar dari sekolahnya c. Menyalahkan Tuhan e. Menjadi pendiam
b. Tidak mau bergaul d. Menerima diri apa adanya
8. Bagaimana agar saat berkenalan dengan teman baru kita tidak malu?
a. Berjabat tangan dulu
b. Memberi salam, kemudian menyebutkan nama
c. Beteriak kepadanya dengan keras
d. A dan B benar
e. Semua jawaban benar
9. Bagaimana cara kita menghindari rasa malu?
a. Menghindari sikap apatis
b. Berbuat baik kepada orang lain
c. Berusaha untuk bersikap aktif dan sewajarnya
d. Tidak menatap mata lawan bicara
e. Diam saja
10. Berikut ini adalah beberapa cara untuk mengurangi rasa malu, kecuali ...
a. Menghindari keinginan menjadi perfectionist
b. Belajarlah berbincang-bincang dengan orang lain
c. Mengamati orang yang sukses
d. Mabuk-mabukan agar merasa PD
e. Belajar menerima dan menyukai diri sendiri